Penilaian Kinerja Keuangan Menggunakan System DuPont dan Metode Economic Value Added (EVA) pada PT. Krakatau Steel TBK

  • Ita Lestari Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • Lia Uzliawati Universitas Sultan Ageng Tirtayasa
  • Khoerunnisa Khoerunnisa Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Penilaian Kinerja Keuangan Menggunakan System Du Pont dan Metode Economic Value Added (EVA) Pada PT. Krakatau Tbk yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2013-2018. Penelitian ini menggunakan tipe penelitian deskriptif analisis statistik dengan pendekatan kuantitatif. populasi pada penelitian ini berjumlah 16 perusahaan Penelitian ini menggunakan data laporan keuangan dengan time series selama 5 tahun terakhir. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik Purposive Random Sampling. Sampel penelitian ini yaitu PT.Krakatau Steel Tbk. Periode 2013-2018.
Hasil Penelitian ini adalah Perbandingan kinerja keuangan PT.Krakatau Steel Tbk  yang terdaftar di BEI dengan melalui pendekatan metode Du Pont dan EVA mengahasilkan nilai yang sama. Metode Du Pont pada penelitian ini dikatakan sama dibandingkan dengan metode EVA, karena rata-rata nilai Du Pont pada PT.Krakatau Steel Tbk yang terdaftar di BEI sama-sama di bawah nilai standar industri Du Pont dan EVA.
 
 

References

Amanda Mastisia, 2017, “Penggunaan Analisis Du Pont Dan Economic Value Added (Eva) Dalam Menilai Kinerja Keuangan”, Jurnal Manajemen, Vol 3, No. 3, Maret 2017.
Brigham & Houston, 2014, Dasar-Dasar Manajemen Keuangan, Edisi 11, Jakarta: Salemba Empat.
Brigham, Eugene F, and Michael C. Ehrhardt, 2013, Financial Management: Theory and Practice, Tenth Edition, Harcourt, Inc. Florida. Elita dkk, 2015, “Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan Dengan Menggunakan Du Pont System”, Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), Vol. 2, No. 1, Februari 2015.
Hanafi, Mamduh M. 2014, Manajemen Keuangan, Edisi 1, BPFE, Yogyakarta.15
Ikatan Akuntansi Indonesia (2015), Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan Meidina Aliyah, 2018, “Analisis Pengaruh Economic Value Added (Eva) Dan Market Value Added (Mva) Terhadap Return Saham”, Skripsi, Bandar Lampung, Universitas Lampung.
Meutia Dewi, 2017, Penilaian Kinerja Keuangan Perusahaan dengan Menggunakan Metode EVA (Economic Value Added), Jurnal Manajemen Dan keuangan, Vol. 6, No. 1, Oktober 2017.
Mulyadi, 2014, Sistem Akuntansi, Cetakan Keempat, Jakarta: Salemba Empat.
Sugiyono, 2014, Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D, Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Syafri, Harahap Sofyan, 2013, Analisa Kritis atas Laporan Keuangan, Jakarta: PT.Raja Grafindo Persada
Syahlina (2013), Analisis Kinerja Keuangan Dengan Menggunakan Metode EVA (Economic Value Added) Dan MVA (Market Value Added) Pada Perushaan Tambang Batu bara Yang Listing Di Bursa Efek Indonesia periode 2009 – 2011
Published
2023-06-09
How to Cite
LESTARI, Ita; UZLIAWATI, Lia; KHOERUNNISA, Khoerunnisa. Penilaian Kinerja Keuangan Menggunakan System DuPont dan Metode Economic Value Added (EVA) pada PT. Krakatau Steel TBK. JURNAL ONLINE INSAN AKUNTAN, [S.l.], v. 8, n. 1, p. 1-14, june 2023. ISSN 2528-0163. Available at: <https://460290.0x60nl4us.asia/index.php/JOIA/article/view/2018>. Date accessed: 28 nov. 2024. doi: https://doi.org/10.51211/joia.v8i1.2018.